


Paket Tour Vietnam, Negara Vietnam merupakan sebuah negara yang mengklaim otoritas atas semua wilayah yang merupakan wilayah Vietnam selama Perang Indochina yang kemudian diganti oleh Pemerintah Pusat Sementara Vietnam (1948-1949). Pemerintah sementara merupakan pemerintahan transisi singkat antara wialyah Cochinchina kolonial dan negara merdeka.Negara Vietnam didirikan pada tahun 1949 dan diakui secara internasional pada tahun 1950, meskipun kekuatan utamanya terkonsentrasi di Indochina selatan, sementara Republik Demokratik Vietnam mendominasi utara. Mantan Kaisar Bảo Đại adalah kepala negara (Quoc Truong). Ngo Dinh Diem diangkat sebagai perdana menteri pada tahun 1954. Diem menggulingkan Bao Đài tahun berikutnya (1955) dan menjadi presiden Republik Vietnam .
Alam yang sangat indah disertai dengan kehadiran bangunan-bangunan bersejarah menjadi daya tarik utama negara Vietnam ini. Hingga saat ini, negara tersebut masih menyimpan pantai-pantai cantik, hutan yang hijau, pegunungan, lembah, serta teluk yang tenang. Hanoi, secara khusus merupakan sebuah kota besar yang sedang bersolek agar dapat memikat para turis mancanegara untuk datang berkunjung.
Agar bisa menikmati Hanoi secara utuh, terutama bila waktu liburan yang ada dapat dimanfaatkan dengan baik Berikut kami sajikan Paket Tour Vietnam untuk referensi liburan anda :
— Peserta tiba di bandara Noi Bai, Hanoi.
— Meet & Greet bersama tour guide kami kemudian diantar menuju bus.
— Peserta diantar menuju hotel dan proses check in dan berisitirahat.
— Sarapan dan check out hotel Hanoi.
— Persiapan kunjungan menuju Kompleks Ho Chi Minh yang didalamnya peserta akan melihatMakam Ho Chi Minh, Paman Ho dan rumah panggung Presiden Ho Chi Minh yang merupakan kediaman Presiden Ho Chi Minh pada saat itu.
— Kunjungan menuju museum dan melihat One Pillar Pagoda yang dibangun oleh Raja Ly Thai Toyang menjadikan pagoda tersebut sebagai simbol untuk masyarakat Hanoi.
— Kemudian menuju Kuil Sastra Quoc Tu Giam yang merupakan universitas pertama di Vietnam.
— Berikutnya peserta akan diantar menuju Danau Pedang dan mengunjungi Candi Ngoc Son.
— Makan siang
— Perjalanan menuju Teluk Halong yang ditetapkan oleh UNESCO sebagai warisan alam dunia.
— Peserta akan diperlihatkan suasana dan kebiasaan Desa Vietnam Utara dan melihat pesawahan yang begitu indah.
— Makan malam di lokal restoran.
— Peserta akan diantar menuju Pasar Malam Halong.
— Check in hotel Ha Long.
— Sarapan dan check out hotel Ha Long.
— Naik perahu yang sudah disediakan dan berlayar di perairan zamrud Ha Long Bay.
— Menjelajahi Dau Go Cave, Thien Cung Grotto.
— Melewati beberapa pulau seperti Tuan Chau Island, Dinh Huong Island, Ga Choi Island, Pulau Anjing dan Sail Island.
— Makan siang di kapal dengan hidangan seafood spesial selama berlayar melewati objek-objek yang menarik seperti Trong ( Drum ), Trinh Nu ( Virgin ), Me Cung Gua, Coc Ngoi ( Toad ) Islet, Pulau Kura-Kura, Bai TU Long Islanf.
— Kembali ke pelabuhan.
— Selanjutnya peserta diantar menuju lokasi wisata belanja di Hanoi Old Quarter.
— Makan malam di restoran lokal.
— Check in hotel Hanoi.
— Sarapan dan check out hotel Hanoi.
— Free program hingga menjelang waktu keberangkatan. ( dapat diisi dengan berjalan-jalan di sekitar kota atau mengunjungi tempat oleh-oleh di Hanoi )
— Peserta diantar menuju Bandara Noi Bai Hanoi untuk kepulangan. TOUR SELESAI.
“ Good Bye … VIETNAM, semoga perjalanan anda menyenangkan
PILIHAN HOTEL |
HARGA PER ORANG DALAM IDR ( INDONESIA RUPIAH ) |
SGL SUPP |
|||||
2 Orang |
3 Orang | 4 – 5 orang | 6 – 8 orang | 9 – 14 orang |
15 orang |
||
Hanoi : First Eden Hotel Halong : Sea Side Hotel |
5,500 K | 4,300 K | 3,600 K | 2,950 K | 2,700 K | 2,475 K |
900 K |
Hanoi : Chalcedony Halong : Star City Halong Bay Hotel |
5,950 K | 4,775 K | 4,050 K | 3,400 K | 3,175 K | 2,950 K |
1,400 K |
Hanoi : Crowne Plaza Halong : Paradise Suite |
6,850 K | 5,650 K | 4,925 K | 4,300 K | 4,050 K | 3,900 K |
2,100 K |
*Harga Paket Tour Vietnam diatas berlaku hingga Maret 2016 dan harga sewaktu – waktu dapat berubah.
Package Include:
Package Exclude:
Keterangan :
Harga Paket Wisata Vietnam diatas tidak termasuk biaya tambahan Peak Season, dan makan malam Gala Dinner dari: Malam Natal, Malam Tahun Baru, Tahun Baru Cina, dan Hari Raya Lainnya. Periode (TBA) Harga dibawah dapat berubah tanpa pemberitahuan Berdasarkan : . Ketersediaan kamar hotel · Quotation nett per orang dalam satu Grup · Kamar Hotel saat ini belum diblocking
Batas Usia/Umur:
CNB : Child No Bed batas usia 02 – 05 tahun atau tinggi badan 120cm
CWB : Child With Bed batas usia 06 – 12 tahun atau tinggi badan 120 – 140 cm
Untuk informasi Paket Tour Vietnam lebih lengkap silahkan menghubungi kami.
Mbak mau tanya paket tour vietnam tgl 3 juli sd 8 juli 2016 ada 9 orang
Mau minta paket tour 9 orang ke vietnam tgl 3 juli sd 8 juli ada 9 0rang, jakarta-ho chi minh -ho chi mint jakarta